TRACER STUDY TERHADAP ALUMNI JURUSAN PGMI IAIN SYEKH NURJATI CIREBON DAN RESPON PENGGUNA (STAKEHOLDER) TERHADAP KOMPETENSI DAN KINERJANYA

  • Heru Mudiyanto
  • idah faridah Laily IAIN Syekh Nurjati Cirebon
  • Syibli Maufur IAIN Syekh Nurjati Cirebon
Keywords: tracer study, stakeholder, jurusan pgmi, kinerja alumni

Abstract

ABSTRAK

Perguruan Tinggi Dituntut Menghasilkan Lulusan yang memiliki Sikap, Pengetahuan, dan Keterampilan yang Sesuai dengan Standar Pendidikan dan Kebutuhan Stake Holder. Oleh karena itu, Untuk melihat apakah  perguruan tinggi  telah menghasilkan Lulusan yang sesuai standar dan sesuai kebutuhan stake holder dibutuhkan evaluasi melalui tracer study . Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melakukan tracer study terhadap alumni jurusan pgmi iain syekh nurjati cirebon dan respon pengguna (stakeholder) terhadap kompetensi dan kinerjanya. Metode Penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif. Adapun subjek penelitian ini adalah seluruh siswa alumni jurusan PGMI sedangkan sampel nya adalah 206 alumni jurusan PGMI dan 20 MI sebagai stakeholder. Hasil Penelitian ini menunnjukkan bahwa : 1) Jurusan PGMI telah melakukan program dan pelayanan yang memuaskan terhadap alumni 2) secara garis besar alumni PGMI telah mendapatkan pekerjaan sebelum lulus kuliah dan rata-rata menunggu kurang dari 6 bulan untuk mendapat pekerjaan 3) Stakeholder menilai alumni Jurusan PGMI sudah sangat baik di lapangan.

Kata Kunci : tracer study, stakeholder, jurusan pgmi, kinerja alumni

 

ABSTRACT

Universities Required to Produce Graduates with Attitudes, Knowledge, and Skills in Accordance with Standards Education and Stake Holder Needs. Therefore, to see whether universities have produced graduates that are in accordance with the standards and according to the needs of stake holders, evaluation is needed through tracer study. The aim of this research is to conduct a tracer study of alumni PGMI IAIN Syekh Nurjati Cirebon and user responses (stakeholders) to their competence and performance. The research method used in this study is a qualitative method. The subjects of this study were all alumni of PGMI while the sample was 206 alumni of PGMI and 20 Madrasah Ibtidiyah as stakeholders. The results of this study indicate that: 1) PGMI Department has carried out satisfactory programs and services to alumni 2) Broadly speaking, PGMI alumni have gotten a job before graduating from college and on average wait less than 6 months to get a job 3) Stakeholders assess Department alumni PGMI is very good in the fieldKeywords: tracer study, stakeholder,PGMI, Alumni performances 

References

Soemantri., Mukminan., Suparsimini., dan M. Nursa’ban. 2010. Kajian Relevansi Lulusan Jurusan Pendidikan Geografi UNY tahun 2005-2009. Yogyakarta: UNY.
Dikti. 2008. Wardiman Kembali Ingatkan Link And Match.
Millington, Claire. 2006. “The Use Of Tracer Studies For Enhancing Relevance and Marketability in Online and Distance Education . Barbados Comunity College.
F.L,Whitney.1960.The Elements of Resert.Asian Eds. Osaka: Overseas Book Co.
Suryani, Karmila;Khairudin. (t.thn.). Tracer Study Online Universitas Bung Hatta. Jurnal Edik Informatika, 16-24.
Schomburg, Harald. (2011). Handbook for Graduate Tracer Study. Moenchebergstrasse Kassel, Germany: Wissenschaftliches Zentrum für Berufs- und Hochschulforschung, Universität Kassel.
Udin,Tamsik (2015). Jejak Alumni Jurusan Pgmi Iain Syekh Nurjati Cirebon Dan Respon Pengguna (Stakeholder) Terhadap Kompetensi Dan Kinerjanya. Jurnal Al Ibtida. 2 (2).
Published
2023-08-30
How to Cite
Mudiyanto, H., Laily, idah faridah, & Maufur, S. (2023). TRACER STUDY TERHADAP ALUMNI JURUSAN PGMI IAIN SYEKH NURJATI CIREBON DAN RESPON PENGGUNA (STAKEHOLDER) TERHADAP KOMPETENSI DAN KINERJANYA. UNIEDU: Universal Journal of Educational Research, 4(2), 308-320. https://doi.org/10.1234/uniedu.v4i2.144