PERAN GURU DAN ORANG TUA DALAM MENGATASI KESULITAN MEMBACA DAN MENULIS SISWA KELAS 1 SDIT ASY-SYAFI’IYAH KABUPATEN CIREBON

  • Endang Tati Munayah , IAIN Syekh Nurjati Cirebon
Keywords: Guru, Orangtua, Kesulitan Membaca dan Menulis Siswa Pada Kelas I SDIT`

Abstract

Penelitian ini didasari oleh permasalahan bahwa ada beberapa siswa yang kesulitan belajar membaca dan menulis di kelas 1 SDIT Asy-Syafi’iyah Kabupaten Cirebon yaitu membacanya perhuruf lambat, sulit membedakan huruf yang hampir sama, sulit  memahami  isi  bacaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran guru dan orang tua dalam mengatasi kesulitan membaca dan menulis siswa kelas 1 SDIT Asy-Syafi’iyah Kabupaten Cirebon. Penelitian ini menggunakan deskritif analisis dengan metode kualitatif . Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Subjek pada penelitian ini adalah siswa kelas 1 SDIT Asy-Syafi’iyah yang kesulitan dalam membaca dan menulis. Data penelitian ini dianalisis dengan reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan atau verifikasi. Hasil penelitian ini: (1) Peran guru dalam mengatasi kesulitan membaca dan menulis yaitu semangat dalam membimbing siswa dengan penuh sabar dan ikhlas, memberikan motivasi pada siswa, memberikan jam tambahan khususnya bagi anak yang yang belum bisa. (2) Peran guru dalam mengatasi kesulitan membaca dan menulis yaitu membantu membimbing, memperhatikan waktu belajar anak, memberikan perhatian berupa kasih sayang.(3) faktor pendukung dan penghambat yaitu komunikasi yang baik antara guru dan orang tua, ketersediaan sarana dan prasarana pembelajaran yang baik, keluangan waktu melakukan bimbingan khusus kadang terbatas, dan minat, motivasi, serta tingkat kecerdasan anak yang rendah.

Kata Kunci : Guru, Orangtua, Kesulitan Membaca dan Menulis Siswa Pada Kelas I SDIT`.

References

A.M , Sardiman. 2014. Interaksi Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: PT. RajaGrafindo Persada.
Arikunto,Suharsimi. 2013. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipata
Aziz Abd. 2009. Filsafat Pendidikan Islam, Yogyakarta; Teras.
Bahri Djamarah, Syaiful. 2000. Guru dan anak Didik dalam interaksi edukatif, Jakarta; Rineka Cipta.
Barizi,Ahmad dan Idris, Muhammad.2010. Menjadi Guru Unggul.Jogjakarta:Ar-Ruzz Media.
E. Mulyasa. 2011. Menjadi Guru Profesional Menciptakan Pembelajaran Kreatif dan Menyenangkan, Bandung; PT Remaja Rosdakarya.
Erzad, Azizah Maulina.2017. Peran Orang Tua Dalam Mendidik Anak Sejak Dini Di Lingkungan Keluarga. Jurnal Jurnal Ilmiah Pendidikan, Vol.5 No.2 427.
Hamdayama, Jumanta. 2016. Metodologi Pengajaran, , Jakarta; PT Bumi Aksara.
Hasan, M. Tholhah. 2003. Islam dan Masalah Sumber Daya Manusia.Jakarta: Lantabora Press.
Idi ,Abdullah dan Jalaluddin. 2012. Filsafat Pendidikan: Manusia, Filsafat, dan Pendidikan, Jogjakarta: Ar-Ruz Media.
Jamaris, Martini. 2014. Kesulitan Belajar Perspektif, Asesmen, Dan Penanggulangannya. Jakarta: Ghalia Indonesia.
Jamaris, Martini. 2014. Kesulitan Belajar Perspektif, Asesmen, dan Penanggulangannya. Bogor: Ghalia Indonesia.
Juhji .2016. Peran Urgen Guru Dalam Pendidikan. Jurnal Jurnal Ilmiah Pendidikan, Vol.10 No.1 23.
L, Zulkifli. 1995. Psikologi Perkembangan, Bandung; Remaja Rosdakarya.
Mardika, Tiwi. 2017. Analisis Faktor-Faktor Kesulitan Membaca Menulis Dan Berhitung Siswa Kelas 1 SD. Jurnal Dinamika Pendidikan, Vol.10 No.1 28-33.
Minarti, Sri . 2013. Ilmu Pendidikan Islam: Fakta Teoritis-Filosofis dan Aplikatif-Normatif. Jakarta: Amzah.
Mulyasa,Dedi.2012.Pendidikan Bermutu dan Berdaya Saing.Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Mulyasa. 2009. Implementasi Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. Jakarta: PT Bumi Aksara.
Muthmainnah. 2012. Peran Orang Tua dalam Menumbuhkan Pribadi Anak yang Androgynius Melalui Kegiatan Bermain. Jurnal Pendidikan Anak, Vol.1, No.1, 108-110.
Ngalimun. 2014. Bimbingan Konseling Di SD/MI (Suatu Pendekatan Proses), Yogyakarta; CV. Aswaja Pressindo.
Novrinda. 2017. Peran Orangtua Dalam Pendidikan Anak Usia Dini Ditinjau Dari Latar Belakang Pendidikan. Jurnal Potensia PG-PAUD FKIP UIN B, Vol.2 No.1 39- 46.
Oktadiana, Bella. Analisis kesulitan Belajar Membaca Permulaan Siswa kelas II pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia di Madrasah Ibtidaiyah Munawariyah Palembang. Jurnal Ilmiah PGMI, Vol.5 No.2 143-164.
Rahim, Farida. 2008. Pengajaran Membaca di Sekolah Dasar. Jakarta : Bumi Aksara.
Rahman, Alifya. 2019. Peran Orang Tua dalam Membimbing Anak Membaca Al-Qur’an. Skripsi :Jakarta.
Rahman, Muhammat dan Amri, Sofan. 2014. Kode Etik Profesi Guru Legalitas, Realitas dan Harapan. Jakarta: Prestasi Pustakaraya.
Ramayulis. 2002. Ilmu Pendidikan Islam. Jakarta; Kalam Mulia.
Soekonto, Soerjono. 2006. Sosiologi Suatu Pengantar. Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada.
Sugiyono.2011. Metode penelitian Pendidikan. Bandung:Alfabeta.
Sukmadinata, Nana Syaodih. 2013. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: PT Remaja Rosda Karya.
Utami, Nawang Fadila. 2020. Peranan Guru Dalam Mengatasi Kesulitan Belajar Siswa SD. Jurnal Ilmu Pendidikan, Vol.2 No.1 96.
Published
2021-04-30
How to Cite
Endang Tati Munayah. (2021). PERAN GURU DAN ORANG TUA DALAM MENGATASI KESULITAN MEMBACA DAN MENULIS SISWA KELAS 1 SDIT ASY-SYAFI’IYAH KABUPATEN CIREBON. UNIEDU: Universal Journal of Educational Research, 2(1), 232-255. https://doi.org/10.1234/uniedu.v2i1.40
Section
Articles